Recipe: Appetizing Bolu Pisang Simple
Bolu Pisang Simple.
You can cook Bolu Pisang Simple using 7 ingredients and 5 steps. Here is how you cook that.
Ingredients of Bolu Pisang Simple
- You need 2 butir of telur.
- Prepare 60 gr of gula pasir.
- It's 130 gr of pisang ambon lumut, lumatkan dengan garpu.
- It's 100 gr of tepung terigu (saya pakai segitiga biru).
- It's 60 gr of butter, lelehkan (saya pakai butter Hollman).
- You need of Topping :.
- Prepare Secukupnya of keju cheddar, parut.
Bolu Pisang Simple step by step
- Siapkan wadah, masukkan telur dan gula pasir, lalu mixer hingga adonan mengembang atau pucat. Siapkan pisang ambon yang sudah dilumatkan dengan garpu..
- Lalu masukkanpisang yang sudah dilumatkan kedalam adonan telur, lalu aduk dengan spatula, kemudian masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit sambil diayak, aduk kembali dengan spatula, lalu masukkan butter yang sudah dilelehkan..
- Lalu aduk dengan metode aduk balik, hingga semua adonan tercampur rata. Siapkan loyang oles dengan carlo atau margarin, kemudain masukkan adonan kedalam loyang, lalu hentakan adonan sebanyak 3 kali..
- Kemudian beri topping keju parut secukupnya, lalu panggang pada oven yang sudah dipanaskan terlebih dahulu, panggang dengan suhu 180c dengan api atas bawah, Kira-kira selama 25 sampai 30 menit..
- Setelah matang, keluarkan dari oven, lalu diamkan hingga kue tidak terlalu panas, lalu keluarkan kurang dari loyang secara perlahan, jika kue sudah dingin, kue bisa dipotong-potong, lalu kue pisang siap dinikmati..
0 Response to "Recipe: Appetizing Bolu Pisang Simple"
Posting Komentar